Rapat Evaluasi Rancangan Peraturan Desa tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa tahun anggaran 2025 dilaksanakan pada hari senin, 9 Desember 2024 bertempat di Pendopo Balaidesa Karangsembung. Evaluasi ranc... Selengkapnya »
Musyawarah Pra APBDes adalah kegiatan untuk membahas dan menyetujui rancangan Anggaran Pendapat dan Belanja Desa (APBDes). Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jum'at 6 Desember 2024, Kegiatan ini dihadiri oleh ... Selengkapnya »
Pemerintah Desa Karangsembung Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap melaksanakan kegiatan peningkatan kapasitas bagi anggota KPMD dan LPMD, Senin - Selasa (11-12 /11/2024) bertempat di Pendopo Balaidesa Karangs... Selengkapnya »
Musyawarah Desa (Musdes) Perubahan APBDes 2024 merupakan kegiatan yang dilakukan untuk membahas dan menetapkan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes-P) tahun anggaran 2024. Pada hari Rabu tangg... Selengkapnya »
Penetapan RKPDes tahun 2025 dan DU-RKPDes tahun 2026 Desa Karangsembung oleh Pemerintah Desa bersama dengan BPD, kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 23 September 2024 di Pendopo Balai Desa Karangsembung, had... Selengkapnya »
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa dan Pengurus Kelembagaan Desa di Semarang pada tanggal 10-13 September 2024. Peserta pelatihan dari Desa Karangsembung yaitu Sekretaris Desa Karangsembun... Selengkapnya »
Assalammualaikum Wr. Wb
Dengan mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, kami sampaikan salam hangat bagi warga Desa Karangsembung keseluruhan, Alhamdulillah pada tahun ini Pemerintah Desa Karangsembung telah memiliki situs resmi. Adanya situs website ini dalam rangka mewujudkan Penyelenggaraan Desa secara transparan, akuntabel dan partisipatif.
Situs Website ini diharapkan dapat memberikan informasi kepada seluruh warga Desa Karangsembung dimanapun berada juga bisa digunakan sebagai sarana untuk mempromosikan potensi Desa. Harapan dari Pemerintah Desa Karangsembung, warga dapat memanfaatkan website Desa sebagai sarana untuk mempromosikan Potensi Desa, mengetahui informasi tentang Desa Karangsembung secara keseluruhan. Untuk itu kami mengharapkan keaktifan warga Desa agar dapat berpartisipasi mengisi kontain/artikel tentang Desa di Website ini baik dalam promosi potensi Desa ataupun kegiatan-kegiatan yang ada dimasyarakat.
Saran dan kritik sangat kami harapkan dari semua pihak dalam rangka penyempurnaan website ini. Semoga website ini dapat bermanfaat bagi semua pihak, dan kami ucapkan selamat datang di Website Desa Karangsembung.
Mari Bersama membangun Desa kita agar lebih berkembang dan lebih maju.
Wassalammualaikum Wr. Wb.